Morihiro Saito: Lost Seminar

Style Saito Shihan banyak diapresiasi oleh aikidoka seluruh dunia, khususnya bagi mereka yang terafiliasi ke Iwama ryu aikido. Video Seminar ini merupakan rekaman seminar Saito Shihan di Italia pada tahun 1985. Materi seminar diantaranya berisi penjelasan tentang serangkaian teknik sankyo — beberapa diantaranya merupakan variasi yang jarang diajarkan oleh Saito Shihan sendiri. Sebagai tambahan, Saito Shihan juga mengeksplorasi beragam teknik mulai dari serangan morotedori, shomenuchi, dan yokomenuchi. Di bagian akhir seminar disajikan Aiki Ken dan Aiki Jo dengan penekanan kumitachi awal dan juga 31 jo kata.

 

Pos ini dipublikasikan di Artikel dan tag , , , , , , . Tandai permalink.

Tinggalkan komentar